Puskesmas Penengahan Adakan Pemeriksaan IVA dan CBE

Lampung71 Dilihat
Lampung Selatan, redaksimedinas.com –Puskesmas rawat inap kecamatan Penengahan, hari Senin 18 Desember 2017, sedang melakukan praktek IVA dan CBE dalam rangka memperingati hari ibu 22 Desember 2017 dan bagaimana ibu-ibu yang berada di kecamatan Penengahan terbebas dari penyakit kanker rahim dan terdeteksi sejak dini. Dinas Kesehatan Lampung Selatan berusaha maksimal untuk pelayanan kesehatan di kabupaten Lampung Selatan agar ibu – ibu di setiap desa memeriksakan diri di puskesmas terdekat agar dapat terdekteksi penyakit kanker rahim atau penyakit IVA dan CBE (terbebas dari penyakit kanker rahim).
Semoga ibu-ibu yang ada di desa kecamatan Penengahan meriksakan diri sejak dini karena sangat bermanfaat bagi ibu yang akan mengandung agar si ibu dan sang bayi selamat apa bila ibu yang sudah meriksakan kandunganan sejak dini, ayo periksakan di puskesmas terdekat. (Amin Padri)

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.