Vidio Telecomfrence Dengan Menteri Pariwisata, Ini Penjabaran Bupati Tentang Tubaba

TUBABA, Medianasional.id
Bupati Tulangbawang Barat Umar Ahmad.SP Melalui Vidio Teleconfrence dengan Menteri Pariwisata dan ekonomi kreatif Wishnutaman Kusubandio dan ketua pusat pariwisata universitas udayana Ir.Anak Agung Suryawan Wiranatha dalam rangka WEBINAR Kebangkitan Pariwisata dan Ekonomi kreatif di era Normal Baru, di brugo cottage, Kelurahan Panaragan jaya, Kecamatan Tulangbawang Tengah.

Dalam kegiatan Vidio teleconference (vicon) Bupati Umar Ahmad.SP menyampaikan program Mitigasi dan Adaptasi di Era New Normal bidang pariwisata dan ekonomi kreatif yang memanfaatkan restar sebagai momentum perubahan.

“Kabupaten Tubaba adalah masa depan yang menawarkan Alternatif ruang hidup baru bagi masyarakat lampung dimana konsep Pariwisata berbasis ekologi dan ekonomi kreatif yang menawarkan ruang pengembangan Arsitektur, Seni budaya dan kuliner,” Ungkap Umar Ahmad dalam percakapannya dengan Menteri Pariwisata.

Dalam kesempatan Vidio teleconference tersebut, Bupati juga sempat menyampaikan beberapa konsep pembangunan kota uluan nughik dan mempersiapkan ruang islolasi dari alam, bukan saja dengan mencuci tangan dan menjaga jarak.selain substansi, tentunya kita ingin juga memperbaiki Kualitas orang  dan kami salah satu nya kabupaten di provinsi Lampung yang mendorong pembangunan pariwisata dan pertanian.

Lebih lanjut dikatakan Bupati, Ada Beberapa Icon pembangunan di Kabupaten Tubaba yang telah dibangun seperti Tugu Rato Nago besanding dan Uluan Nughik yang sekaligus mengundang para narasumber dapat hadir dan berkunjung di Tubaba,” Tutupnya.

Laporan : Dian/Hadi

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.