Persatuan Wredatama Republik Indonesia Pringsewu Merayakan Hari Jadi Ke-56

Pringsewu66 Dilihat
Pringsewu Medianasional.id – Asal mula Persatuan Wredatama Republik Indonesia (PWRI)berdiri 24 juli 1962 bertempat di Yogyakarta, untuk di kecamatan Pringsewu berdiri pada tahun 1960 hingga sekarang jumlah anggota PWRI kecamatan Pringsewu 150 orang. Hal di ungkapkan ketua PWRI kecamatan Pringsewu H.M.Samsudin,Selasa (7/8)di aula kantor PWRI
Dalam sambutan Ketua PWRI kecamatan Pringsewu H.M.Samsudin mengatakan,dalam rangka memperingati PWRI yang telah berumur 56 tahun,dengan tema” Purun Bhakti tangguh dalam pengabdian pembangunan bangsa”.
Tambahnya acara ini juga silahturahmi antara pensiunan Pegawai Negeri Sipil yang tergabung di anggota PWRI, dalam hal ini seluruh jajaran kepengutusan PWRI selain silaturohmi momen ini dijadikan sebagai keluarga dimana agar kedekatan hubungan emosional semakin erat terutama antar keluarga penciunan.
“Setelah lepas dari tugas pegawai negeri dan menjadi pensiunan PNS, tentunya kita tidak cukup hanya berkumpul sama keluarga saja,maka sangatlah penting masuk di perkumpulan PWRI sebagai tempat para pensiunan untuk saling mengenal satu sama lain agar silaturohmi kita tetap terjalin “Jelasnya.(Jum)

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.