Harga Cabai Melambung Tinggi, Ini Kata Kabid PDN Dinas Perdagangan NTB

Mataram, medianasional.id – Penerapan Covid-19 sudah Longgar, Kini disusul dengan kenaikan Harga Cabai Rawit di Pasar yang semakin lama melambung Tinggi sebelumnya harga Rp60.000/Kg dan sekarang Rp100.000/Kg.

Kabid Perdagangan Dalam Negeri (PDN) Dinas Perdagangan Provinsi NTB Endang Sri Wahyuni saat melakukan sidak di tiga titik Pasar diantaranya, Pasar Kebon Roek, Pasar Pagesangan, dan Pasar Mandalika semakin tinggi, (6/6).

ADVERTISEMENT

” di tiga titik Pantauan ini harga Cabai rawit sudah masuk ke Harga 100.000 yang sebelumnya 60.000, Jelasnya

Wahyuni menambahkan adapun salah satu penyebab kenaikan harga karena Petani mengalami gagal Panen akibat cuaca yang kurang mendukung (Buruk).

” Petani gagal panen dikarena cuacanya buruk, sehingga harga Cabai bisa saja mengalami kenaikan,”Terang Kabid Perdagangan NTB

Sementara itu, dengan melambungnya Harga Cabai pihaknya mengaku belum bisa prediksi sampai sejauh mana kondisi tersebut akan berlangsung.

” Selain itu, adapun penyebab kenaikan harga, seperti pendistribusian dengan pengepul ke luar daerah belum ditahu pasti oleh pihak Disperindag NTB.

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.