Tim Kunker Komisi X DPR RI Dr. Ir. Djoko Ujianto, MM Berpesan Dalam Kunjungannya

Semarang68 Dilihat

Semarang, medianasional.id Ketua Tim Kunker Komisi X DPR RI, Dr. Ir. Djoko Ujianto, MM menegaskan bahwa dalam rangka menghadapi MEA dan revolusi industri 4.0 serta menyongsong generasi emas 100 tahun Indonesia, revitalisasi pendidikan vokasi wajib dilakukan.

Bekal yang harus disiapkan menghadapi revolusi industri 4.0 tidak cukup pada keterampilan dasar.

Sumber daya manusia Indonesia harus mempunyai keterampilan komunikasi, keterampilan berpikir kritis dan kreatif, digital literacy, keterampilan interpersonal, multikultural, multibahasa, dan keterampilan menyelesaikan masalah.

Kontributor : be

Editor : Puji_Leksono

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.