Kapolsek Blado Hadiri Pelepasan Jenazah Korban Kebakaran Banyuanyar

Batang228 Dilihat

Batang, medianasional.id Sesuatu yang diyakini oleh seluruh manusia bahwa ada hidup dan ada pula kematian, utamanya seseorang manusia dalam kehidupan dunia pasti akan berakhir. Karena sesuatu kehidupan yang kekal dan abadi hanyalah di akhirat.

Karena kematian bukanlah hal yang menyenangkan, apalagi yang meninggal dunia adalah anak yang masih balita usia (5) bulan tentunya masih suci yang pasti masih disayang oleh kedua orang tua dan keluarganya.

Karena korban kebakaran tersebut masih berusia 5 bulan yang belum pernah melakukan perbuatan dosa, Pasti kedua orang tuanya serta sanak keluarga merasakan kehilangan sekali. ” Ungkap Kapolsek

Kapolsek Blado
Iptu Asto Merdiyanto, Kanit Reskrim
Aiptu Sugiyanto, beserta jajaran lainnya turut hadir dirumah duka, beserta ratusan warga masyrakat sekitar. Jum’at siang 28/9/18.

Kepala Kepolisian Sektor Blado Iptu. Asto Merdiyanto Melakukan berbagai upaya guna menciptakan kedekatan antara Polisi dengan warganya dalam bentuk – bentuk kegiatan apapun.

Lebih lanjut Kapolsek Menuturkan, ” Tidak hanya memberikan semangat kepada keluarga yang ditinggalkan, Namun memberikan penghormatan terakhir saat jenazah mau dibawa ke tempat peristirahatan yang terakhir di pemakaman Banyuanyar.”

” Dengan kegiatan semacam ini semoga keluarga yang ditinggalkan oleh putranya akibat kebakaran tersebut diberi ketabahan dan kekuatan dalam melanjutkan kehidupan selanjutnya. Dan untuk almarhumah semoga diterima amal baiknya di sisi Allah swt. ” Ungkap Kapolsek

Kontributor : Puji_Leksono

Editor : Puji_Leksono

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.